Sabtu, 31 Maret 2012

Tema : politik(berita)

ketua kelas bulanan

cibinong_pesatnews(31/3)

seperti hal nya setiap kelas disetiap sekolah memiliki satu orang yang mereka percaya dan mereka amanahkan untuk memimpin kelas yang biasa disebut ketua kelas mengabdi selama masa bakti memimpin kelas.

Disebuah kelas unggulan di sma plus pgri tepatnya sepuluh unnggulan empat terdapat hal yang beda yaitu mereka melakukan pergantian ketua kelas sebulan sekali yang dilakukan dengan voting lalu dipersetujui dari wali kelas.

Kebedaan pemilihan dan penetapan ketua kelas yang sebulan sekali berganti ini dikarenakan persetujuan dari walikelas untuuk melakukan ini.

Para calon ketua kelas ini biasanya wali kelas yang memilih dan seringkali dari anak yang kurang baik perilakunya dikelas. Hal ini dikarenakan membuat mereka merasa memiliki tanggung jawab dan akhirnya mereka sedikit demi sedikit mengurangi perilaku mereka yang kurang baik.

Hal ini menimbulkan pro dan konntra dari para penghuni kelas. “kalo orang yang bandel kaya mereka yang jadi ketua kelas mana mungkin kelasnya bener malah makin rusuh nantinya” ujar sartika salah satu penghuni kelas. “saya sebagai mantan ketua kelas merasa saat mengabdi mendapat pengalan” ujar andre mantan ketua kelas bulanan.

Ketua kelas bulanan mengalami hal yang banyak berperan untuk para penghuni kelas dari mulai sabar sampai membantu dan mengerti satu sama lain.(mutmainah,xu4)

0 komentar: